Informasi Obat Kardiovaskular, Obat Hipertensi, Obat Kolesterol

Obat Hipertensi Triamterene


TRIAMTEREN



INDIKASI

Edema, sebagai penahan kelium dalam terapi kombinsi dengan hidroklortiazid, dan diuretika kuat.


PERINGATAN

Kehamilan dan menyusui; gangguan ginjal; diabetes mellitus; usia lanjut.; dapat menyebabkan warna urin berubah menjadi biru fluorosens.

KONTRAINDIKASI

Hyperkalemia, gagal ginjal


EFEK SAMPING

Gangguan saluran cerna, mulut kering, ruam kulit; sedikit penurunan tekanan darah, hyperkalemia, hiponatremi; jiga dilaporkan fotosensitivitas dan gangguan darah; triamteran ditemukan pada batu ginjal.


DOSIS

Awal, 150-250 mg perhari, dosis dikurangi menjadi  setiap dua hari setelah satu minggu,; diberikan dalam dosis terbagi setelah sarapan dan makan siang; dosis awal yag lebih rendah jika diberikan bersama diuretika lain.



Baca juga Obat Hipertensi Lain Obat Amiloride







Obat Hipertensi Triamterene Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown